Hotel, Jawa Barat

Grand Tebu Hotel – Menikmati Bandung Dari Sudut Kamar

Nongkrong, shopping dan kulineran  tiga hal yang sayang untuk dilewatkan jika bertandang ke kota Kembang Bandung. Jadi inget pengalaman bersama teman kuliah belasan tahun lalu , belanja di FO  lalu foto-foto narsis di Jonas Studio, bukan Jones (Jomblo Ngenes) Studio.

Lanjutkan membaca “Grand Tebu Hotel – Menikmati Bandung Dari Sudut Kamar”

Travelling

Liburan ala Koboi di Sejuknya Lembang, Bandung

Lembang, adalah Puncak-nya Bandung. Berada di ketinggian antara sekitar 1312 hingga 2084 meter di atas permukaan laut, menjadikan Lembang bersuhu sejuk cenderung dingin. Selain suhunya yang menyenangkan, ada banyak tempat wisata yang dapat dikunjungi di Lembang, seperti Gunung Tangkuban Perahu, De Ranch, Maribaya, Observatorium Boscha, Floating Market dan masih banyak lagi. Lanjutkan membaca “Liburan ala Koboi di Sejuknya Lembang, Bandung”

Jawa Barat, Travelling

Menyanjung Kupu-Kupu Cihanjuang

Pintu Masuk Menuju Kandang Kupu-Kupu
Pintu Masuk Menuju Kandang Kupu-Kupu

“Wah… cantiknya….” Teriak pengunjung cilik Taman Kupu-Kupu Cihanjuang , Bandung. Mulutnya membentuk huruf O besar sedangkan  matanya nanar mengamati gerak-gerik serangga cantik di atas bunga.

Lanjutkan membaca “Menyanjung Kupu-Kupu Cihanjuang”