Lampung, Travelling

Festival Krakatau 2014 – Teluk Lampung Memanggil

Fun Dive dan Snorkeling Pulau Balak - Festival Krakatau XXIV
Fun Dive dan Snorkeling Pulau Balak – Festival Krakatau XXIV

Alam semesta berindra,  mendengar, berbicara lalu memanggil.

“Tuhan aku merindukannya. Menembus ombak Teluk Lampung bersama jukung bernakoda angin. Menyelami lautan  biru penuh misteri untuk kenangan masa kecil”

Lanjutkan membaca “Festival Krakatau 2014 – Teluk Lampung Memanggil”

Lampung, Travelling

Batu Mandi – Tempat Ngeceng Burung Camar

Batu Mandi Spot Snorkeling di Teluk Lampung
Batu Mandi Spot Snorkeling di Teluk Lampung

Lihatlah sebuah titik di jauh di Teluk Lampung…

Makin lama makin jelas bentuk rupanaya…

Itulah batu mandi tempat burung mandi…

Mari  sambangi nikmati keindahannya…

Lanjutkan membaca “Batu Mandi – Tempat Ngeceng Burung Camar”

Curahan, Lampung, Travelling

Artis Liburan Ransel

13684260301010032719
Donny Alamsyah – artis liburan ransel

(Sabtu, 7 Juni 2012) “Kenalin ini peserta dari Jakarta namanya mas Donny dan Hanif”, Boski memperkenalkan dua pria baru turun dari skuter. Salah satunya membuka helm dengan rambut acak-acakan . Wajahnya terlihat tidak asing . Cewek-cewek tidak sadar pemeran abang Iko Uwais di Film The Raid berdiri di depan mereka. Maklum saja, meskipun dekat Jakarta , Lampung hanya memiliki satu gedung bioskop. Masyarkatnya tidak terlalu update film terbaru.

 

Lanjutkan membaca “Artis Liburan Ransel”