Tidak dapat ditampik lagi bahwa seafood merupakan kuliner ikonik kota Batam yang wajib dinikmati jika bertandang ke pulau yang hanya sepelemparan batu dari Singapura. Siput laut bercangkang tebal gonggong menjadi kudapan yang tidak boleh dilewatkan. Konon akan jauh lebih nikmat dilahap bersama sambal.
Tapi bagaimana jika makanan laut itu bersanding dengan ratusan makanan lain di hotel bintang lima dengan suasana makan malam di tepi pantai dengan pemandangan memukau?
Lanjutkan membaca “Ikon Baru Kuliner Batam – Seafood Buffet Night Goji Kitchen & Bar”