Bahagia rasanya mendengar kabar sebuah Festival akan berlangsung di Pulau Penyengat, Kepuluan Riau. Senandung Gurindam Dua Belas sastra karya Raja Ali Haji akan dilantunkan dalam perayaan akbar.

Penyengat memang pernah berjaya di masa pemerintahan Kerajaan Riau-Lingga. Namun kini kemasyurannya meredup, menanti ditetapkan menjadi warisan dunia oleh UNESCO . Padahal jika mau menoleh ke belakang banyak kisah negeri Melayu tertorehkan di sini. Jika bangunan elok berwarna kuning bukanlah bukti otentik. Maka ada baiknya mengulik catatan sejarah Gurindam Dua Belas dan kehebatannya sang penulisnya.
Raja Ali Haji tak hanya pandai merangkai kata penuh petuah dalam ritme . Buah pikirannya melahirkan dasar-dasar Tata Bahasa Melayu sebagai Pedoman Standar Bahasa Melayu, yang kemudian pada perkembangnya menjadi bahasa Indonesia. Ia tak hanya tersohor di nusantara. Negeri seberang pun mengukuhkannya sebagai aristorkat dan alim ulama.




~Selesai~
Tulisan ini bentuk dukungan blogger Kepulauan Riau terhadap Festival Pulau Penyengat 2016. Berikut tulisan blogger lainnya
- 1. Tiur Panjaitan | PENYENGAT DENGAN PESONA SEJARAH – FESTIVAL PULAU PENYENGAT 2016
- 2. Chaycya | Mengenal Melayu di Festival Pulau Penyengat 2016
- 3. Eka Handa | Mengenal Sejarah Dan Budaya Melayu – Festival Pulau Penyengat (FPP)
- 4. Sarah | Festival Pulau Penyengat 2016 Kota Tanjung Pinang Kepulauan Riau
- 5. Unizara | Festival Pulau Penyengat 2016 untuk Tanjungpinang Bedelau
- 6. Hmzwan |Festival Pulau Penyengat 2016
- 7. Wenny | Festival Pulau Penyengat 2016: Perdana Menyengat
- 8. Woko | [ SPECIAL EVENT ] – Festival Pulau Penyengat 2016 Untuk Indonesia Lebih Baik
- 9. Robbi Hafzan | Festival Pulau Penyengat 2016 | #PenyengatFest
- 10. Lina W Sasmita | Rebutlah Hadiah Uang Tunai Lebih dari 300 Juta Rupiah di Festival Penyengat 2016
- 11. Rina | Festival Pulau Penyengat 2016, Kemeriahan Permainan Rakyat Melayu
- 12. Riawani | Yuk, datang ke Festival Pulau Penyengat yuk 🙂
u kesana kah?
SukaSuka
Yoi ke dari batam hanya sejam nyebrang
SukaSuka
Sekalian ikutan lombanya aja yuk!
SukaDisukai oleh 1 orang
yukkkkk kak , lomba nangkep bebek
SukaSuka
Om Danan ikut festivalnya?
SukaSuka
Bikin jalan-jalan cuap-cuapnya dong kaaak
SukaSuka
Aahhaha oke entar bikin degh jalan jalan cuap cuap
SukaSuka
yeah, ntar mau kesana juga aaaahh
SukaSuka
kayaknya bakalan seru dan padat nich acara di bulan februari. cuma bisa mantau acaranya lewat tulisan mu aja dech Danan. waktu tinggal di Duri aku hampir nga pernah jalan-jalan ngiterin pulau penyengat dan sekitarnya. setelah pindah sekarang nyesel bangat.
SukaSuka
Kalo dari duri kan ngga jauh hauh sangatlah ya…
SukaDisukai oleh 1 orang
hiks mas, aku nya jadi tidak bisa komentar pakai google. saran dong … pakai disquss … hehehe
SukaSuka
hiks hiks … punya ku belum mas
http://www.arrezamp.com/2016/02/festival-pulau-penyengat-tahun-2016.html
SukaSuka
Entar ya orgnya lagi di pelbuhan
SukaSuka
hihihi … tak ape lah … santai …
SukaSuka
aahhhh aku gak ada. kapan kapan ajak ajak laah kak adik mu sesama Lampung ini…hehehe
SukaSuka