Ketertarikan akan fashion photography membawa keisengan untuk membuat satu sesi pemotretan ketika berjalan-jalan di Karimunjawa. Dengan bermodalkan kamera poket dan “korban” model eksperimen menjadi seorang photography dan pengarah gayapun dimulai
Ketertarikan akan fashion photography membawa keisengan untuk membuat satu sesi pemotretan ketika berjalan-jalan di Karimunjawa. Dengan bermodalkan kamera poket dan “korban” model eksperimen menjadi seorang photography dan pengarah gayapun dimulai