Malam ini waktunya menikmati kuliner khas Nepal dengan nuansa eklusif di Thamel House Restaurant. Makanan pembukanya kacang kedelai sangrai berbumbu rempah sambil dihibur tiga orang penari.
Tag: nepal
[Video] Sisi Lain Kathmandu
Hari terakhir di Kathmandu kami habiskan dengan jalan kaki keliling kota,melihat sisi lain ibukota Nepal. Tanpa disangka kami menemukan jalan dengan deretan toko pakaian bermerk dan makanan cepat saji.
[Video] Garden of Dream Kathmandu
The Garden of Dreams ( Nepali : स्वप्न बगैंचा), taman sejarah neo klasik, terletak di tengah-tengah Kathmandu kota, Nepal . Taman ini terkenal sebagai taman Enam Musim yang diciptakan Marsekal Kaiser Sumsher Rana (1892-1964) pada awal 1920.
[Video] Bhaktapur Durbar Square
Bhaktapur Durbar Square adalah alun-alun di depan istana kerajaan tua Bhaktapur Raya, 1400m di atas permukaan laut. Salah satu dari tiga Kuadrat Durbar di Lembah Kathmandu di Nepal, yang semuanya Situs Warisan Dunia UNESCO .
[Video] Nagarkot Sisi Lain Himalaya
Nagarkot merupakan dataran tinggi di distrik Bhaktapur sebelah timur Kathmandu yang berhawa sejuk. Tempat sempurna menyaksikan matahari terbit di puncak Everest sekaligus lembah Kathmandu. Malam ini saya singgah di Bhangeri Durbar Resort yang berada 3500 di atas permukaan laut.
[Video] Kuil Manakamana
Candi Manakamana terletak 1300 di atas permukaan laut. Sekitar 9 Km utara-timur dari kota Mugling dan 90 Km Barat dari Kathmandu. Untuk mencapai kuil pengunjung menggunakan kereta gantung melewati bukit indah dan sungai selama 15 menit.
[Video] Goa Mahadev
Tepat di seberang jalan Devi’s Fall terdapat kuil dalam goa Mahadev. Wisatawan tidak diijinkan mengambil gambar . Namun secara tidak sengaja saya sempat merekam ritual penyiraman patung sapi di dalam kuil.
[Video] Air Terjun Devi,s Fall
Masyarakat setempat menyebutnya Patale Chhango, namun lebih populer dengan nama Devi’s Fall. Nama seorang wisatawan Swiss bernama Davis hanyut di air terjun ketika danau Phewa , Pokhra banjir pada 31 Juli 1961
