Bhaktapur Durbar Square adalah alun-alun di depan istana kerajaan tua Bhaktapur Raya, 1400m di atas permukaan laut. Salah satu dari tiga Kuadrat Durbar di Lembah Kathmandu di Nepal, yang semuanya Situs Warisan Dunia UNESCO .
Kategori: Nepal
[Video] Nagarkot Sisi Lain Himalaya
Nagarkot merupakan dataran tinggi di distrik Bhaktapur sebelah timur Kathmandu yang berhawa sejuk. Tempat sempurna menyaksikan matahari terbit di puncak Everest sekaligus lembah Kathmandu. Malam ini saya singgah di Bhangeri Durbar Resort yang berada 3500 di atas permukaan laut.
[Video] Kuil Manakamana
Candi Manakamana terletak 1300 di atas permukaan laut. Sekitar 9 Km utara-timur dari kota Mugling dan 90 Km Barat dari Kathmandu. Untuk mencapai kuil pengunjung menggunakan kereta gantung melewati bukit indah dan sungai selama 15 menit.
[Video] Nameste Children Home
Hari ini ada yang berbeda di kota Pokhara. Semua toko dan transportasi umum tidak beroprasi. Nampaknya ada gejolak politik di negeri ini dan guide berdalih ada pemilihan pmum. Namun kaki ini tetap berjalan menyisir jalanan dan menemukan “Nameste Children Home”.
[Video] Goa Mahadev
Tepat di seberang jalan Devi’s Fall terdapat kuil dalam goa Mahadev. Wisatawan tidak diijinkan mengambil gambar . Namun secara tidak sengaja saya sempat merekam ritual penyiraman patung sapi di dalam kuil.
[Video] Air Terjun Devi,s Fall
Masyarakat setempat menyebutnya Patale Chhango, namun lebih populer dengan nama Devi’s Fall. Nama seorang wisatawan Swiss bernama Davis hanyut di air terjun ketika danau Phewa , Pokhra banjir pada 31 Juli 1961
[Video] Kuil Bahari, Danau Phewa
Kuil Bahari atau Vahari menempati pulau kecil di danau Phewa, Pokhara. Untuk mencapainya dapat menggunakan sampan dengan tarif 20 Rupee Nepal per orang. Namun bagi wisatawan asing diwajibkan menyewa sampan dengan tarif 350 rupee.
[Video]Sarangkot, Pokhara
Sarangkot merupakan dataran tinggi ideal menyaksikan Annapurna Himalaya. Para wisatawan kerap melakukan olahraga dirgantara seperti paralayang dan paragliding. Melihat keindahan kota Pokhara dan danau Phewa berpayung gugusan puncak bersalju.
- Video amatir direkam dengan kamera saku Sony DSC-TX10.
